Kamis, 20 Oktober 2011

Belt untuk Transmisi Power

Diangkat oleh Aminudin Zuhri pada 20.42
Komponen ini bisa jadi merupakan komponen utama penggerak mesin, karena relatif murah. Yaitu Belt, yang berfungsi sebagai transmiter atau penerus kerja, dari shaft atau poros pada motor listrik. Belt dapat dibuat dari berbagai macam material, tergantung kebutuhan terhadap koefisien aus (wear). Baik dengan desain bentuk flat, rounded, vee, atau bentuk lain.

Belt bekerja dengan bantuan sistem pulley pada shaft (attached). Sehingga perlu diperhatikan sudut kontak, kekencangan belt dan jarak kerja antar pulley. Faktor - faktor ini akan berpengaruh terhadap nilai friksi yang dibutuhkan untuk meneruskan kerja atau energi (power).  

Untuk jenis belt yang biasa digunakan pada mesin produksi bengkel kami adalah jenis flat belt, yang cenderung stabil pada kecepatan putar tinggi. Lebih lengkap tentang Belt dapat dilihat disini.

Kategori:

0 comments:

Posting Komentar

  • Hubungi Kami

    Office:

    Suradita Residence
    Jl. Chery Blok C5-18
    Suradita Serpong 15310

  • Kotak Info

    Mobile:

    +62 812 8905 3950

    Mail:
    info@metalink.co.id
  • Histats